Langsung ke konten utama

Polip





TENTANG:



                Polip adalah jaringan yang lembut,tidak terasa sakit, dan tidak bersifat kanker.Polip memiliki bentuk seperti anggur yang tergantung pada batangnya.Polip hidung memiliki ukuran yang beragam dengan warna yang serupa.




GEJALA:
               
Gejala polip adalah:
1.Hidung tersumbat
2.Hidung berair dan produksi lender berlebihan
3.Bersin-bersin
4.Kemampuan indera penciuman menurun
5.Mendengkur
6.Sakit kepala atau wajah
PENGOBATAN:
1.Menggunakan obat semprot dan tetes hidung kortikosteroid
2.Menggunakan obat tablet dan suntikan kortikosteroid
3.Menggunakan obat antihistamin